Rabu, 16 November 2016

Genset FOTON

Sejarah Tentang Genset FOTON

Seri genset Foton-Isuzu ini didukung oleh mesin Foton, yang dimana seri 4JB1 dikembangkan bersama dengan perusahaan AVL Austria, dengan dasar mesin ISUZU. Berukuran kecil dan kompak dengan kemampuan adaptasi tinggi dan kehandalan dan merupakan genset yang ideal untuk seri genset yang memiliki daya 15 – 30 kW. Produk-produknya telah digunakan di berbagai bidang yang diantaranya adalah : kendaraan, sipil, militer, pertambangan, dan lain-lain. Dan telah dipasarkan di seperti Asia Tenggara, negara Teluk dan sebagainya.

Keunggulan Genset Isuzu Foton Asli Baru Kuat Bergaransi Tangguh Irit

Didirikan pada tanggal 28 Agustus 1996, dan berkantor pusat di Distrik Changping, Beijing, Foton sekarang mempunyai aset sebesar 5 miliar yuan dengan 29.000 karyawan.[2] Foton juga memiliki unit Penelitian dan Pengembangan di Jepang, Jerman, Taiwan dan Filipina. Foton, yang mempunyai nilai merek sebesar 11,932 miliar Yuan pada tahun 2005, berada di posisi ke-4 di industri otomotif dan No.43 pada “Top 500 China’s Most Valuable Brands”. Foton memproduksi truk ringan dan berat, kendaraan pertanian, dan mesin lain.
Foton dan Daimler AG membentuk joint ventura bulan Juli 2010 untuk memproduksi truk Auman di Cina.Foton akan membangun pabrik perakitan di Kolombia, Amerika Selatan untuk memenuhi permintaan pasar Amerika Latin yang meningkat terhadap truk-truk ringan. Perusahaan ini juga berencana membuat pabrik di bagian barat.

Kami menyediakan berbagai macam jenis genset FOTON antara lain :

Jual genset Perkins open type
Jual genset Perkins silent tipe
Jual genset Perkins Trailer
Jual mesin Perkins
Jual Spare part Perkins

Untuk informasi lebih lengkap mengenai spesifikasi, harga dan konsultasi, Anda dapat menghubungi Sales Engineer kami :

Imam. ST
HP        : 0877-8091-7820 / 0813-1748-3088
WA       : 0877-8091-7820
Email    : imam.ajjalah@gmail.com / imam.globalindopower@gmail.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar